• VIDEO
  • UKM Tangsel
  • KULINER
  • SPORTS
  • Login
Pasang Iklan
Berita Tangerang Selatan
  • HOME
  • NASIONAL
    • Banten
    • DKI Jakarta
    • Jabodetabek
  • HUKUM
    • Kejaksaan
    • Kriminalitas Tangsel
  • PENDIDIKAN
  • OPINI/ARTIKEL
  • SERBA SERBI
  • BIDIKCHANNEL
No Result
View All Result
Berita Tangerang Selatan
  • HOME
  • NASIONAL
    • Banten
    • DKI Jakarta
    • Jabodetabek
  • HUKUM
    • Kejaksaan
    • Kriminalitas Tangsel
  • PENDIDIKAN
  • OPINI/ARTIKEL
  • SERBA SERBI
  • BIDIKCHANNEL
No Result
View All Result
Berita Tangerang Selatan
No Result
View All Result
  • VIDEO
  • UKM Tangsel
  • KULINER
  • SPORTS

Gubernur Banten: Pers, Mitra Pembangunan Provinsi Banten

Redaksi by Redaksi
in Banten, Berita Tangsel, Nasional
0
Gubernur Banten
151
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Whatsapp

Pondok Aren, bidiktangsel.com – Di era industri 4.0, digitalisasi telah menggesar berbagai peran dan fungsi-fungsi yang lazim dilakukan secara konvensional. Begitu juga dalam pergerakan dunia media yang begitu dinamik.

Kebebasan media yang di isyaratkan oleh UU Pers No. 40 tahun 99, mampu mendorong pergerakan publik untuk tumbuh kembangnya kreatifitas secara optimal.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Provinsi Banten sebagai daerah penunjang Ibukota RI, angka kemerdekaan pers terus naik, seperti disampaikan Gubernur Banten

“Berdasarkan Survei Penyusunan Indeks Kemerdekaan Pers (IKP) di 34 Provinsi oleh Dewan Pers, Indeks Kemerdekaan Pers (IKP) 2020 di Provinsi Banten dalam kategori “Cukup Bebas” dengan nilai 77,71,” ungkap Gubernur dalam sambutan virtual pada peluncuran siberindo.co (Sabtu, 10/10/2020).

“Nilai itu didapat dari tiga kondisi lingkungan yaitu Kondisi Lingkungan Ekonomi dengan nilai 78,60, Kondisi Lingkungan Fisik dan Politik dengan nilai 78,29, dan Kondisi Lingkungan Hukum dengan nilai 76,38,” tambahnya.

Dalam kesempatan itu, Gubernur mengucapkan selamat atas peluncuran atau launching media siber siberindo.co dilahirkan oleh SMSI (Serikat Media Siber Indonesia). Membangun news room terbesar di Indonsia yang diluncurkan pada 10 Oktober 2020 di Bintaro Tangerang Selatan.

Baca Juga :  Kadis Parawisata Kota Tangsel Tinjau Lokasi Lebaran Betawi Tangsel

“SMSI lahir di Provinsi Banten, untuk Indonesia. Untuk kemajuan industri pers Indonesia. Semoga ke depan menjadi mitra Pemerintah Provinsi Banten dalam membangun Banten,” ungkapnya.

Masih menurut Gubernur, Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Banten di tahun 2019 yang telah mencapai 72,44, di atas IPM Nasional 71,92. Hal itu menunjukkan bahwa kualitas hidup masyarakat Banten mengalami peningkatan.

“Peningkatan kesejahteraan juga tercermin dari menurunnya angka kemiskinan baik di pedesaan maupun perkotaan. Nilai Rasio Gini pada Maret 2019 ke level terendah sejak tahun 2010 juga menjadi indikator membaiknya kesejahteraan masyarakat Banten,” tambahnya.

Dikatakan, kemudahan mendapatkan informasi di era sekarang menjadi sesuatu yang cepat. Semua dalam gengaman tangan. Internet dan informasi menjadi satu kebutuhan utama di jaman milenial saat ini. Begitu juga di media pers yang semakin berkembang dengan menggunakan teknologi informasi.

Baca Juga :  Tiga Sekolah Raih Adiwiyata Tingkat Nasional

Gubernur juga memberikan apresiasi kepada SMSI yang telah ditetapkan sebagai konstituen Dewan Pers. Menurutnya, keberhasilan organisasi yang lahir di Banten hingga menyentuh Nasional itu menjadi kebanggaan tersendiri bagi Provinsi Banten. Dengan anggota lebih dari seribu perusahaan media online, SMSI menjadi organisasi perusahaan media siber terbesar di Indonesia.

“Saya berharap bahwa SMSI akan selalu menempatkan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan anggota, perusahaan, dan pengurus. Dan terus dapat mengembangkan pembangunan infrastruktur SMSI hingga Kota dan Kabupaten di seluruh Indonesia,” tambah Gubernur

“Sekali lagi Selamat. Semoga siberindo.co mampu menjadi media penyedia informasi yang berkualitas serta menjadi mitra pembangunan Pemprov Banten. Membangun masyarakat Banten yang maju, mandiri, berdaya saing, sejahtera dan berakhlakul karimah,” pungkasnya.

Pada peluncuran siberindo.co oleh Menteri Kordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Prof. Muhajir Effendi, turut memberikan sambutan: Ketua Dewan Pers Muhammad Nuh, Wakil Ketua Dewan Pers yang juga Direktur siberindo.co Hendry Ch Bangun, dan Ketua Umum SMSI Firdaus. (*/Red)

Terkait

Tags: Dewan PersGubernur BantenKemerdekaan PersPersPondok ArenProvinsi Banten

IKUTI BERITA LAINNYA DI - Google News

Previous Post

SMSI Pusat Luncurkan SiberIndo.co

Next Post

Aksi Demo Anarkistis, Polresta Tangerang Tetapkan 9 Tersangka

Redaksi

Redaksi

BidikTangsel.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Next Post
Press Conference

Aksi Demo Anarkistis, Polresta Tangerang Tetapkan 9 Tersangka

WI Sambangi Kadiv Humas

Polri Bakal Siapkan Rompi Wartawan untuk Liput Demo

PWI dan SMSI Tangerang Selatan Gelar Pemaparan Visi Misi Paslon

PWI dan SMSI Tangerang Selatan Gelar Pemaparan Visi Misi Paslon

Dekopinda Kota Tangerang Selatan Gelar PAG III Tahun 2020

Dekopinda Kota Tangerang Selatan Gelar PAG III Tahun 2020

AIRIN JADIKAN PEMUDA SASARAN LITERASI

Airin: TBM bukan hanya diakses oleh anak-anak kecil atau orang tua saja

Discussion about this post

Advertorial / Artikel

BTS XL Axiata Capai 100 Ribu Unit, Perluasan Jaringan Terus Dilakukan

26 Desember 2017

PWI Tangsel Award 2022

18 September 2022

Fun Learning And Game Sebagai Media Pembelajaran Bahasa Inggris Untuk Anak

4 November 2021

BERITA TREND

  • Quality Parking Alam Sutera Belum Mau Dikonfirmasi Tarif Parkir tidak Sesuai Kepwal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Layanan Ganti KTP Rusak, Hilang dan Perubahan Foto Dihentikan Sementara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mahfud MD Sebut Ada Gerakan Bawah Tanah Soal Kasus Ferdy Sambo

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pengertian Istilah Jurnalistik Dari Tiga Sudut Pandang

    560 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tak Terima Jalan Desa Di Tutup, Pensiunan TNI AD Dikeroyok Pengusaha Garment

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Facebook Twitter Instagram Youtube TikTok LinkedIn

Laman

  • BidikTVTangsel
  • Disclaimer
  • Home
  • Pasang Iklan
  • Pedoman Cyber
  • Redaksi
  • Tentang Kami

PT JAPUNG MEDIA JAYA

Berita Tangerang Selatan

Alamat Redaksi :

Komplek Pakujaya Permai Blok A-18 No.16, RW005, RT.004, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten 15324

Fast Respon : +62 812 8588 6968
Email : redaksi.bidiktangsel@gmail.com

Media Social Kami

© 2014 BidikTangsel.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NASIONAL
    • Banten
    • DKI Jakarta
    • Jabodetabek
  • HUKUM
    • Kejaksaan
    • Kriminalitas Tangsel
  • PENDIDIKAN
  • OPINI/ARTIKEL
  • SERBA SERBI
  • BIDIK

© 2014 BidikTangsel.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
PHP Code Snippets Powered By : XYZScripts.com

Add New Playlist